Rektor UNIVA dan Dubes Afganistan Bertemu

14 Juni 2021 – Rektor Universitas Al Washliyah Medan, Bapak Dr. H. M. Jamil, MA bersama para Rektor dari Universitas lainnya, bertemu dengan Duta Besar Afghanistan di acara Welcoming Dinner oleh Dr. Rahmatsyah di Galeri Rahmatsyah, Medan.

Dalam kesempatan tersebut Rektor UNIVA Medan sempat berbincang sejenak tentang Pendidikan Tinggi di Afghanistan meskipun saat ini kondisi Negara mereka senantiasa fluktuasi. Semoga pertemuan dan perbincangan ini memberikan manfaat dalam membawa UNIVA Medan menuju Mumtaz dan Terdepan. Aamiin.

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Scroll to Top